Pabrik adalah tempat industri yang melakukan proses produksi barang atau jasa. Pabrik biasanya terdiri dari beberapa bagian, seperti bagian produksi, bagian maintenance, bagian quality control, bagian administrasi, bagian marketing, dan bagian sales.
Ada banyak alasan mengapa orang memilih untuk bekerja di pabrik. Berikut ini adalah beberapa alasan tersebut:
- Dapat gaji sesuai UMR dan naik tiap tahun
- Dapat juga uang lembur Jenjang karier yang jelas
- Kesempatan untuk belajar dan mengembangkan diri
Berikut ini adalah beberapa lowongan kerja pabrik terbaru 2023 untuk lulusan SMP, SMA, SMK, dan D3 di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi dan sekitarnya:
1. Admin Operasional - PT Margo Ambawang Food
Kualifikasi dan persyaratan :
- Pria/Wanita Usia 22-35 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK
- Diutamakan berpengalaman dibidang yang sama
- Memiliki kemampuan administrasi yang baik
- Mengerti mengoperasikan Ms. Office
- Memiliki kemampuan manajemen waktu yang baik
- Daftar online Disini
2. Operator Produksi - PT Indo Karya Anugerah
Kualifikasi persyaratan:
- Pria, usia 20-28 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK
- Diutamakan berpengalaman dibidang yang sama
- Memiliki kemampuan administrasi yang baik
- Mengerti mengoperasikan Ms. Office
- Memiliki kemampuan manajemen waktu yang baik
- Daftar online Disini
3. Helper Gudang - PT Shield on Service, Tbk
Kualifikasi persyaratan:
- Pria, usia 17-35 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK
- Diutamakan berpengalaman dibidang yang sama
- Detail dalam bekerja
- Dapat bekerja sama dengan tim
- Memiliki kemampuan manajemen waktu yang baik.
- Daftar online Lamar Disini
Posting Komentar